Cara Menampilkan Chat WhatsApp di Layar Utama Supaya Bisa Lihat Chat WA Tanpa Membukanya

Cara Menampilkan Chat WhatsApp di Layar Utama Supaya Bisa Lihat Chat WA Tanpa Membukanya

KEPOINDONESIA.id - Chatting merupakan kegiatan yang sudah umum dilakukan semua orang saat ini. Baik sesama teman, keluarga, gebetan, ataupun pacar. Salah satu aplikasi chatting yang paling populer yaitu WhatsApp atau WA yang menggeser jauh BlackBerry Messenger (BBM) sampai BBM akan tutup tanggal 31 Mei 2019 nanti.

Sayang sekali BBM akan tutup, padahal BBM ini merupakan aplikasi chatting pertama yang melegenda di seluruh penjuru dunia. Mungkin BBM merupakan pemicu Line, WeChat dan WhatsApp. Untuk WeChat sendiri saya juga tidak tau kabarnya sekarang ini.

Ngomong-ngomong soal WA, kalian tau tidak cara melihat pesan WhatsApp tanpa membuka aplikasi dan pesan nya? Ternyata bisa loh dengan cara menampilkan chat WA di layar utama. Cara ini mudah dan bawaan dari WhatsApp nya tanpa aplikasi tambahan.

Namun sebelum itu jika kalian tidak tau cara membuat nama WA, Status, dan foto profil kosong atau blank putih kalian bisa baca cara membuat nama WA, foto profil dan status menjadi kosong. Berikut cara melihat chat WA tanpa membuka aplikasi.

Cara Menampilkan WhatsApp di Layar Utama


1. Untuk cara menampilkan chat WhatsApp di layar utama silakan kalian pergi ke layar utama atau home screen terlebih dahulu

Untuk cara menampilkan chat WhatsApp di layar utama silakan kalian pergi ke layar utama atau home screen terlebih dahulu

2. Lalu sentuh dan tahan di layar utama yang kosong sampai muncul pengaturan layar, lalu pilih Widget

Lalu sentuh dan tahan di layar utama yang kosong sampai muncul pengaturan layar, lalu pilih Widget

3. Nantinya akan muncul beberapa widget bawaan dan widget aplikasi. Silakan kalian geser-geser atau cara widget WhatsApp (WA)

Nantinya akan muncul beberapa widget bawaan dan widget aplikasi. Silakan kalian geser-geser atau cara widget WhatsApp (WA)

4. Jika sudah ketemu widget WA nya, silakan tahan dan tekan sampai kembali ke home screen supaya bisa menampilkan WhatsApp di layar utama. Setelah di layar utama lalu lepas widget yang kita tahan tadi

Jika sudah ketemu widget WA nya, silakan tahan dan tekan sampai kembali ke home screen supaya bisa menampilkan WhatsApp di layar utama. Setelah di layar utama lalu lepas widget yang kita tahan tadi

5. Nah nantinya WA kalian sudah di layar utama, jadi kalian bisa lihat chat WhatsApp di layar utama dengan menggeser chat chat yang masuk itu tanpa membuka chattingannya. Jadi kalian bisa melihat chat WA tanpa membukanya

Nah nantinya WA kalian sudah di layar utama, jadi kalian bisa lihat chat WhatsApp di layar utama dengan menggeser chat chat yang masuk itu tanpa membuka chattingannya. Jadi kalian bisa melihat chat WA tanpa membukanya

Nah itu dia cara menampilkan chat WA di layar utama atau layar depan. Caranya mudah dan cara ini saya gunakan untuk melihat chat WhatsApp tanpa membuka aplikasi WA nya. Untuk di merk HP atau Smartphone lain mungkin berbeda caranya baik Android ataupun iOS.

Intinya kalian dapat menampilkan chat WhatsApp di layar utama dengan menu widget, tidak perduli di mana pengaturan menu widget silakan kalian cari saja. Setelah ketemu menu widget, silakan kalian cari widget chat WA lalu pilih dan tekan sampai di layar depan atau home screen.

Selain itu jika kalian belum tau arti SW di WA, kalian bisa baca arti SW dan TC di WhatsApp. Nah itu dia cara yang bisa saya bagikan, semoga cara menampilkan chat WA di depan layar HP berhasil di kalian.


EmoticonEmoticon