
Dan tidak perlu mengirimkan pesan ke satu-satu. Selain itu sering kali HRD meminta foto dari kartu identitas kita dalam hal ini yaitu KTP. Apa aman jika kita memberikan kartu identitas kita ke HRD?.
Karena memang posisi kalian masih calon karyawan yang sedang mengikuti proses seleksi. Dan untuk apa foto KTP tersebut?. Untuk tau jawabannya kali ini saya akan bahas semua hal tersebut.
Supaya jika kalian belum tau dan tidak ingin memberikan foto KTP kalian menjadi tidak ragu lagi. Namun sebelum lanjut kalian bisa baca artikel menarik lain yang pernah saya bahas dan jelaskan.
Seperti apa itu VALID THRU yang ada di kartu debit dan kartu kredit serta solusi mengatasi penghasilan dari YouTube yang berkurang. Kenapa HRD meminta foto KTP kita? apakah itu wajib dan diperlukan?.
Sudah dipastikan apabila HRD meminta foto KTP kalian itu diperlukan, karena jika tidak diperlukan HRD tidak akan meminta. Tetapi apa memang perlu? apa yang diperlukan?. Karena nama, tanggal lahir, dan informasi lainnya pasti sudah diketahui dari daftar riwayat hidup.
Biasanya bukan soal tersebut, jika HRD sudah meminta foto KTP kemungkinan besar kalian akan diterima ke perusahaan atau pabrik tersebut. Dan tujuan meminta foto KTP salah satunya untuk mendaftarkan kalian ke BPJS Ketenagakerjaan.
Jadi ketika kalian sudah bekerja kalian sudah memiliki BPJS Ketenagakerjaan. Tidak hanya untuk BPJS Ketenagakerjaan tetapi juga untuk hal lainnya yang didaftarkan oleh perusahaan. Jadi kalian tidak perlu cemas dan khawatir.
Silakan kalian foto saja dan jika bisa yang bagus dan jelaskan agar tidak merepotkan kedepannya. Semoga apa yang saya bahas kali ini bermanfaat bagi kalian yang awalnya ragu ingin mengirimkan foto KTP ke HRD.
Tidak usah ragu karena itu demi kepentingan kalian sendiri. Tiba-tiba nomor lama Telkomsel kalian tidak bisa digunakan karena sudah kadaluwarsa?. Kenapa bisa seperti itu? untuk tau penyebabnya kalian bisa baca artikel yang sudah pernah saya bahas.
Selain penyebabnya saya juga sudah membahas apa yang bisa kalian lakukan untuk mengatasi kendala tersebut. Untuk tau apakah nomor dapat digunakan kembali atau tidak kalian bisa baca apa yang sudah saya bahas.
EmoticonEmoticon